Home / Lampung / Kab. Lampung Selatan

Kab. Lampung Selatan

Dugaan Money Politik di Tanjung Bintang Munculkan Nama Caleg Ali Sopian

Srikandinews.com – Lampung Selatan. Berbagai cara dilakukan untuk meraih kursi sebagai Wakil Rakyat dalam konteatasi Pemilu tahun 2024 ini. Seperti di Desa Serdang, Kecamatan Tanjung Bintang, Lampung Selatan, salah seorang Warga yang enggan disebutkan namanya menceritakan ke Awak Media, bahwa tetangganya dikasih amplop yang isinya senilai Rp. 70.000, oleh seseorang …

Read More »

Perangkat Desa Purwotani yang Diduga Diberhentikan Sepihak Berencana Tempuh Jalur Hukum

Lampung Selatan – Srikandinews.com. Kurang atau minimnya pemahaman Kepala Desa terhadap aturan perundang-undangan serta janji politik pada saat kontentasi pemilihan kepala desa, tidak sedikit kepala desa terpilih akhirnya menabrak aturan, mekanisme dan ketentuan peraturan dan perundang-undangan. Salah satunya yang terjadi di Desa Purwotani, Kecamatan Jati Agung. Maryatun, Kepala Desa terpilih …

Read More »

Tak Mampu Tegakkan Aturan, Bupati Lampung Selatan Wajib Evaluasi Camat Ketibung

Lampung Selatan – Srikandinews.com – Camat merupakan Pejabat perpanjangan tangan Bupati di tingkat Kecamatan yang secara garis besar uraian tugas pokok dan fungsinya antara lain : 1. Pengorganisasian kegiatan pemberdayaan masyarakat 2. Pengorganisasian upaya penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban umum 3. Pengorganisasian penerapan dan penegakan peraturan perundang-undangan 4. Pengorganisasian pemeliharaan prasarana …

Read More »

Tak Tahan Jeruji Besi, Mantan Kades Rangai Tritunggal Kembalikan Kerugian Negara

Lampung Selatan – Srikandinews.com. Meski melalui proses yang cukup panjang, akhirnya mantan Kepala Desa (Kades) Rangai Tritunggal, Kecamatan Ketibung, Lampung Selatan,  Juwanto  mengembalikan kerugian negara sebesar Rp.166 juta yang sempat diselewengkannya saat menjabat. Ketua Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Provinsi Lampung, Aminudin, S.P dan Sukardi S.H dari LSM Pembinaan Rakyat …

Read More »

Puluhun Pelajar dari Berbagai SMK Berduka Atas Korban Pengeroyokan Sejumlah Pelajar

Lampung Selatan – Srikandinews.com. Puluhan Siswa dari SMKN 2 Metro dan SMKN Tanjung 5ari Lampung Selatan beberapa hari yang lalu mendatangi rumah kediaman Almarhum Gilang Ihsanu Zikri, korban pengeroyokan tawuran sejumlah Remaja. Mereka datang ke kediaman Almarhum di Desa Sabah Balau, Kec. Tanjung Bintang, Lampung Selatan, untuk menyampaikan berbela sungkawa, …

Read More »

Diberhentikan Sepihak, Alifah Rafianti Laporkan Kades Rangai Tritunggal ke APH

Lampung Selatan – srikandinews.com. Akibat Pemecatan sejumlah perangkat desa dan RT sepihak, Rusda Kades Rangai Tritunggal Kecamatan Ketibung akan berurusan dengan penegak hukum. Pasalnya salah satu perangkat desa yang dipecat sepihak, Alifah Rafianti jabatan sebagai Tata Usaha dan Umum melalui pengacaranya telah melakukan langkah hukum. Nelly Farlinza S.H dari kantor …

Read More »

Kedes Rangai Tritunggal Terancam Diberhentikan, Ini Masalahnya

Lampung Selatan – srikandinews.com. Kepala Daerah (Bupati) dapat memberhentikan Rusda kepala Desa Rangai Tritunggal Kecamatan Ketibung yang memberhentikan perangkat desanya secara sepihak dan secara sewenang-wenang tanpa didukung mekanisme dan Undang-undang. Dan ini merupakan penyalahgunaan jabatan (abuse of power) dan melanggar HAM. Hal tersebut disampaikan oleh M. Ilyas S.H salah satu …

Read More »